Resep Kue Mocca

Kue Mocca - Untuk membuat kue tak selamanya pakai oven. Banyak orang yang ingin membuat cake sendiri tapi keinginan itu segera terkubur karena ingat kalau di rumah gak punyak oven. Makanya ABC Resep kali ini akan membagikan Resep Kue Mocca yang cara masaknya ga pakai oven, jadi sobat semua biasa membuatnya di rumah. Kue Mocca ini cocok disajikan untuk keluarga tercinta. Rasa Kue Mocca yang uenak polll ini pas banget kalau dinikmatin saat-saat kumpul-kumpul keluarga. Yuukk simak #Resep Kue Mocca. Selamat Memasak #Kue Mocca...... (baca juga : resep kue nastar )

kue mocca
Kue Mocca

Resep Kue Mocca

Bahan  Kue Mocca:

525ml  putih telur
400gr   gula pasir
1 sdm  cake emulsifier
1 sdt    garam
1 sdt    baking powder
250gr   tepung terigu
100ml  santan kental
1 sdm  essence coffee
75gr     mentega, lelehkan
2 sdm  susu kental manis

 Pelengkap Kue Mocca:

mocca pasta secukupnya
coklat pasta secukupnya.

(baca juga :
Cara membuat Kue Mocca
1. Kocok putih telur, gula pasir, garam, cake emulsifer, dan baking powder hingga kental.
2. Tambahkan tepung terigu. Aduk rata.
3.  Masukkan santan, essence coffee, mentega, dan susu. Aduk rata.
4. Bagi adonan menjadi 3 bagian sama rata, satu bagian beri mocca pasta, satu bagian beri cokelat pasta, dan satu bagian lainnya biarkan tetap putih.
5. Tuang adonan dengan cokelat pasta ke dalam loyang yang telah diolesi mentega dan dialasi kertas roti.
6. Kukus dalam dandang selama 10 menit.
7. Tuang adonan mocca, kukus lagi selama 10 menit.
8. Lalu tuangi adonan warna putih, kukus hingga matang. Angkat.
9. Sajikan.
#resep, #kue, #mocca, #cokelat, #kue mocca, #kue moka, #cake, #cake moka, #cake mocca, #mocca cake, #resep kue moka, #resep kue mocca, #cara membuat kue mocca.
Resep Kue Crepes Nangka Pisang
Resep Kue Muffin Cokelat Kacang
Resep Tumis Tongkol Suwir









Artikel Terkait